SDN 5 Mattiropole, Laksanakan Kegiatan Desiminasi P5




Soppeng, Sportifnews.id

Kegiatan diseminasi P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, 
proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang bertema“Kearifan lokal dan bhinneka Tunggal ika” adalah membuat peserta didik sebagai generasi muda lebih sadar mengenai konsep dan praktik berkebhinnekaan, mengenal budaya Nusantara, 

Tujuan Kegiatan ini agar peserta didik mampu memahami keberagaman budaya masyarakat Indonesia sehingga akan terbentuk perilaku yang sesuai dengan Profil Pelajar


manfaat pembelajaran P5 tentang Bhinneka Tunggal Ika agar siswa-siswa dapat menunjukkan kreativitas mereka dalam merayakan keanekaragaman Indonesia melalui seni. Selain itu, mereka juga dapat belajar menghargai keanekaragaman budaya dan mempererat persatuan dan kesatuan di Indonesia.


Acara pembukaan Kegiatan Desiminasi P 5 yang dilaksanakan pada Aula Kantor Dinas Pendidikan soppeng , Jumat, 9/8/2024 dihadiri Bupati Soppeng H.A.Kaswadi Razak, SE. Kepala Dinas Pendidikan Kab Soppeng, Andi.Sumagerukka S.SE.S.Sos.M.Si, Serta beberapa Kepala Sekolah penggerak lainnya di kab.soppeng. acara ini akan berlangsung sampai dengan Tanggal 10/8/2024.

Asrianto,S.Pd.M.Pd Salah satu  Kepala Sekolah Penggerak SDN 5 MATTIRO POLE "  Berupaya menjadikan peserta didik sebagai penerus bangsa yang unggul dan produktif. serta dapat turut berpartisipasi dalam pembangunan global yang berkesinambungan. Visi Pendidikan Indonesia adalah mewujudkan Indonesia maju yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian melalui terciptanya pelajar Pancasila.

Selain itu membentuk karakter serta kamandirian Siswa sejak dini agar dapat kelak menjadi bangsa yang cerdas serta memiliki moralitas yang baik.

Ham"


Previous article
Next article

Leave Comments

Post a Comment

Ads Atas Artikel

Ads Tengah Artikel 1

Ads Tengah Artikel 2

Ads Bawah Artikel